Saturday, June 25, 2016

RPP Ngajar Basa Sunda SMA kelas X Kurtilas




RPP Ngajar Basa Sunda SMA kelas X

Sampurasun....

Mangga nyanggakeun ka Bapa/Ibu Guru Basa Sunda Se-Jawa Barat  saya akan share file administrasi pengajaran bahasa Sunda SMA, atas nama persabatan dan solidaritas sesama Guru Basa Sunda.


 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PELAJARAN I/ KEGIATAN 1

Sekolah                      :
Mata Pelajaran            : Bahasa Sunda
Kelas/Semester           : X/1
Materi Pokok               : Biantara
  Alokasi Waktu                         : 8 X 45 menit (4 Pertemuan)

A.     Kompetensi Inti (KI)
1.       Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2.       Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, proaktif, dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.       Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.       Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan.

B.     Kompetensi Dasar dan Indikator
1.       Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Sunda dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi lisan dan tulis melalui teks biantara (biantara).
2.       Menunjukkan prilaku jujur, disiplin, peduli, santun, dan proaktif dalam menggunakan bahasa Sunda untuk memahami biantara (pidato).
3.       Menganalisis dan mengidentifikasi untuk memahami teks biantara (pidato) berdasarkan kaidah-kaidahnya secara lisan dan tulisan.
·         Memperlihatkan raut muka yang ramah dan semangat belajar
·         Menyimak atau membaca teks biantara (pidato)
·         Mengamati kaidah-kaidah biantara
4.       Menyusun dan menyampaikan teks biantara (pidato) dengan memperhatikan kaidah-kaidahnya secara lisan dan tulisan.
·         Memperagakan teks biantara (pidato)
·         Menjelaskan isi biantara (pidato)
·         Menyebutkan kaidah-kaidah tentang biantara (pidato)

C.     Tujuan Pembelajaran
1.       Melalui hasil pengamatan terhadap tayangan slide tentang biantara, siswa dapat Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Sunda dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi lisan dan tulis melalui teks biantara.
2.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat menunjukkan prilaku jujur, disiplin, peduli, santun, dan proaktif dalam menggunakan bahasa Sunda untuk memahami biantara (pidato).
3.       Melalui kegiatan membaca dan mencermati contoh naskah biantara, siswa mampu meyimpulkan struktur dan isi naskah biantara.
4.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat mengidentifikasi ciri/kaidah bahasa Sunda dalam naskah biantara.
5.       Setelah kegiatan membaca, siswa dapat memahami ini naskah biantara.
6.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok, siswa dapat menunjukkan paribasa Sunda dalam naskah biantara.
7.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok, siswa dapat mengevaluasi teks Biantara berdasarkan struktur dan isi.
8.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok,  siswa dapat menginterpretasi makna kata, istilah, ungkapan, kalimat dalam teks biantara
9.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, setiap siswa dapat membuat kata dan kelompok kata untuk menyusun teks biantara.
10.   Setelah membaca atau menyimak naskah biantara, siswa dapat menyampaikan tanggapan terhadap teks biantara yang didengar atau dibaca.

D.     Materi Pembelajaran
  1. Penanaman sikap: memiliki tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun dalam menggunakan bahasa Sunda.
  2. Pengenalan struktur isi teks biantara
  3. Pengenalan ciri bahasa Sunda dalam teks biantara
  4. Pemahaman isi teks biantara, termasuk paribasa Sunda.
  5. Makna kata, istilah, ungkapan dalam teks biantara
  6. Pemahaman isi teks biantara
7.       Evaluasi struktur isi dan bahasa teks biantara

E.      Metode Pembelajaran
1.       Pendekatan       : Saintifik
2.       Model                : Project Based Learning
3.       Metode              : Diskusi kelompok, penugasan, tanya jawab

F.      Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1.       Media Pembelajaran       :  Teks Biantara
2.       Alat Pembelajaran          :  Laptop, infokus, dan Edmodo
3.       Sumber Pembelajaran    :
a.       Lingkungan
b.       Surat kabar (Sunda Urang)
c.       Kamus Bahasa Sunda
d.       Internet

G.     Langkah-langkah Pembelajaran
I. Kegiatan Pembelajaran
No.
Deskripsi Kegiatan
Alokasi waktu

Pertemuan 1
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; guru memberikan pertanyaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan pidato.
-   Motivasi; menjelaskan pentingnya kemampuan meyimak dengan baik.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa menyimak dengan penuh konsentrasi biantara tentang Miara sareng ngamumule Basa Sunda.
-   Siswa mencatat pokok-pokok isi yang terdapat pada biantara Miara sareng ngamumule Basa Sunda.
-   Secara bergantian Siswa menanggapi dan memberi komentar secara langsung terhadap isi pidato yang telah disimaknya.
-   Dengan bimbingan guru, Siswa yang lain dipersilahkan mengomentari kembali komentar temannya.
-   Bersama teman sebangku, Siswa menceritakan kembali isi pidato yang disimak.
-   Siswa melaporkan hasil dari menceritakan isi pidato yang disimak.
-   Guru melakukan pengamatan terhadap kinerja Siswa.
-   Guru meluruskan dan menjelaskan konsep-konsep, komentar-komentar yang belum benar.
-   Siswa bersama guru menyimpulkan isi pidato tentang Miara sareng ngamumule Basa Sunda.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, termasuk penugasan
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 2
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali isi biantara Miara sareng ngamumule Basa Sunda.
-   Motivasi; menjelaskan kembali pentingnya menjaga dan melestarikan bahasa dan budaya Sunda.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa duduk secara berkelompok menyimak dengan penuh konsentrasi biantara dalam video acara pernikahan.
-   Siswa mencatat pokok-pokok isi yang terdapat pada video biantara pernikahan.
-   Siswa mencatat babasan dan paribasa Sunda.
-   secara berkelompok Siswa mencari arti babasan dan paribasa yang telah dicatatnya.
-   Siswa melaporkan secara tertulis di papan tulis arti babasan dan paribasa Sunda yang didapatnya.
-   Siswa yang lain mengomentari dan menaggapi.
-   Guru meluruskan dan menjelaskan konsep-konsep, komentar-komentar yang belum benar.
-   Siswa bersama guru menyimpulkan isi pidato dan materi babasan dan paribasa.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, termasuk penugasan
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 3
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali babasan dan paribasa Sunda.
-   Motivasi; menjelaskan kembali akan pentingnya biantara dalam kehidupan bermasyarakat.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa duduk secara berkelompok dan mendiskusikan susunan naskah biantara;
-   Siswa membuat naskah biantara dengan baik dan benar (perorangan), guru memberi kesempatan kepada Siswa untuk bertanya baik kepada teman kelompoknya ataupun guru.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, berupa tes membaca teks biantara di depan kelas.
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 4
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali cara membaca biantara.
-   Motivasi; menjelaskan kembali akan pentingnya biantara dalam kehidupan bermasyarakat.
10 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Guru menjelaskan rubrik penilain tes mambaca biantara; (terlampir).
-   Guru mengundi secara acak urutan siswa yang akan tampil;
-   Siswa membaca teks biantara di depan kelas secara bergantian.
70 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru dan Siswa menyimpulkan definisi, macam-macam cara, tekhnik membaca biantara.
-        Guru menjelaskan kegiatan pembelajaran selanjutnya mengenai Paguneman (Percakapan).
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
10 menit

H.     Penilaian  
Bentuk tes : Uraian
Jenis tes   : Ulangan post test (tulisan)
1.       Instrumen penilaian pengetahuan
NO.
Indikator
Soal
1
Siswa dapat menentukan materi/topik yang akan dijadikan bahan  pidato
Membuat naskah pidato dan berpidato berdasarkan naskah yang telah dibuat!
2
Siswa dapat menyusun teks pidato secara sistematis
3
Dapat menyampaikan pidato dengan baik dan santun
4
Dapat menyimpulkan isi pidato

2.       Rubrik Penilaian keterampilan
NO
Kriteria penilaian
kriteria penilaian
Skor total
1
Siswa dapat menentukan materi/topic yang akan dijadikan bahan  pidato
1-4
4
2.
Siswa dapat menyusun teks pidato secara sistematis
1-4
4
3.
Dapat menyampaikan pidato dengan baik dan santun
1-4
4
4.
Dapat menyimpulkan isi pidato
1-4
4

3.       Lembar Pengamatan Sikap
No.
Aspek yang Diamati
BT
(1)
MT
(2)
MB
(3)
MK
(4)
1.
Berdoa sebelum mengerjakan tugas.




2.
Tidak menjiplak pada kegiatan mengonversi teks, membuat definisi, dan deskripsi.




3.
Tepat waktu menyelesaikan tugas




4.
Merespons hal-hal yang disampaikan dalam membaca biantara/pidato




5.
Menggunakan kata-kata yang santun tidak menyinggung perasaan orang lain




Keterangan:
BT  : Belum Tampak
MT : Mulai Tampak
MB : Mulai Berubah
MK : Makin Konsisten
Lembar Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial
No.
Nama Siswa
1
(1-4)

2
(1-4)
3
(1-4)
4
(1-4)

5
(1-4)

Jumlah Skor
Nilai
Akhir
1.
Ali Baba







2.








3.








Keterangan:
1= Berdoa sebelum mengerjakan tugas (religius)  
2= Tidak menjiplak pada kegiatan membuat teks biantara (jujur)   
3= Tepat waktu menyelesaikan tugas (tanggung jawab),   
4= Merespons hal-hal yang disampaikan dalam teks biantara (responsif) 
 5= Menggunakan kata-kata yang santun dan tidak menyinggung perasaan orang lain
      (santun)

     
Bogor, 06 Agustus 2014
Pendidik,



Firman setia Budi, S. Pd.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PELAJARAN 2/ KEGIATAN 2

Sekolah                      :
Mata Pelajaran            : Bahasa Sunda
Kelas/Semester           : X/1
Materi Pokok               : Paguneman
  Alokasi Waktu                         : 6 X 45 menit (3 Pertemuan)

A.     Kompetensi Inti
1.       Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2.       Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, proaktif, dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.       Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.       Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan.

B.     Kompetensi Dasar dan Indikator
1.       Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Sunda dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi lisan dan tulis melalui teks BIANTARA, PAGUNEMAN, BIOGRAFI, OTOBIOGRAFI, AKSARA SUNDA, DONGÉNG, PUPUH, DAN SISINDIRAN.
2.       Menunjukkan prilaku jujur, disiplin, peduli, santun, dan proaktif dalam menggunakan bahasa Sunda dalam melakukan paguneman (percakapan).
3.       Menganalisis dan mengidentifikasi untuk memahami paguneman (percakapan). berdasarkan kaidah-kaidahnya secara lisan dan tulisan.
·         Memperlihatkan raut muka yang ramah dan semangat belajar.
·         Menyimak atau membaca teks paguneman (percakapan).
·         Mengamati kaidah-kaidah paguneman.
4.       Menyusun dan menyampaikan teks paguneman (percakapan) dengan memperhatikan kaidah-kaidahnya secara lisan dan tulisan.
·         Memperagakan paguneman (percakapan)
·         Menjelaskan isi paguneman (percakapan)
·         Menyebutkan kaidah-kaidah tentang paguneman (percakapan)

C.     Tujuan Pembelajaran
1.       Melalui hasil pengamatan terhadap tayangan slide tentang paguneman, siswa dapat Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Sunda dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi lisan dan tulis melalui teks paguneman (percakapan).
2.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat menunjukkan prilaku jujur, disiplin, peduli, santun, dan proaktif dalam menggunakan bahasa Sunda untuk memahami paguneman (percakapan).
3.       Melalui kegiatan membaca dan mencermati contoh naskah biantara, siswa mampu meyimpulkan struktur dan isi naskah paguneman (percakapan).
4.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat mengidentifikasi ciri/kaidah bahasa Sunda dalam naskah paguneman (percakapan).
5.       Setelah kegiatan membaca, siswa dapat memahami ini naskah paguneman (percakapan).
6.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok, siswa dapat memahami tatakrama basa Sunda dalam naskah paguneman (percakapan).
7.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok, siswa dapat mengevaluasi teks paguneman (percakapan) berdasarkan struktur dan isi.
8.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok,  siswa dapat menginterpretasi makna kata, istilah, ungkapan, kalimat dalam teks paguneman (percakapan).
9.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, setiap siswa dapat membuat kata dan kelompok kata untuk menyusun teks paguneman (percakapan).
10.   Setelah membaca atau menyimak naskah biantara, siswa dapat menyampaikan tanggapan terhadap teks paguneman (percakapan) yang didengar atau dibaca.

D.     Materi Pembelajaran
1.       Penanaman sikap: memiliki tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun dalam menggunakan bahasa Sunda.
2.       Pengenalan struktur isi teks paguneman (percakapan)
3.       Pengenalan ciri bahasa Sunda dalam teks paguneman (percakapan)
4.       Pemahaman isi teks paguneman (percakapan), termasuk Tatakrama basa Sunda.
5.       Makna kata, istilah, ungkapan dalam teks paguneman (percakapan)
6.       Pemahaman isi teks paguneman (percakapan)
7.       Evaluasi struktur isi dan bahasa teks paguneman (percakapan)

E.      Metode Pembelajaran
1.       Pendekatan       : Saintifik
2.       Model                : Problem Based Learning
3.       Metode              : Diskusi kelompok, penugasan, tanya jawab

F.      Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1.       Media Pembelajaran       :  Teks Guneman
2.       Alat Pembelajaran          :  Laptop, infokus, dan Edmodo
3.       Sumber Pembelajaran    :
 a.   Lingkungan
b.       Surat kabar (Sunda Urang)
c.       Kamus Bahasa Sunda
d.       Internet

G.     Langkah-langkah Pembelajaran
I. Kegiatan Pembelajaran
No.
Deskripsi Kegiatan
Alokasi waktu

Pertemuan 1
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; guru memberikan pertanyaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan paguneman (percakapan).
-   Motivasi; menjelaskan pentingnya kemampuan berbicara dengan baik.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa menyimak dengan penuh konsentrasi mengenai paguneman (percakapan).
-   Siswa mencatat pokok-pokok isi yang terdapat pada paguneman (percakapan) Basa Sunda.
-   Secara bergantian Siswa menanggapi dan memberi komentar secara langsung terhadap isi guneman yang telah disimaknya.
-   Dengan bimbingan guru, Siswa yang lain dipersilahkan mengomentari kembali komentar temannya.
-   Bersama teman sebangku, Siswa menceritakan kembali isi pidato yang disimak.
-   Siswa melaporkan hasil dari menceritakan isi guneman yang disimak.
-   Guru melakukan pengamatan terhadap kinerja Siswa.
-   Guru meluruskan dan menjelaskan konsep-konsep, komentar-komentar yang belum benar.
-   Siswa bersama guru menyimpulkan isi guneman.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, termasuk penugasan
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 2
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali materi paguneman.
-   Motivasi; menjelaskan kembali pentingnya menjaga dan melestarikan bahasa dan budaya Sunda.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa duduk secara berkelompok menyimak dengan penuh konsentrasi paguneman (percakapan) bahasa Sunda dalam video.
-   Siswa mencatat pokok-pokok isi yang terdapat pada video paguneman (percakapan).
-   Guru menerangkan tatakrama bahasa Sunda.
-   Guru meluruskan dan menjelaskan konsep-konsep, komentar-komentar yang belum benar.
-   Siswa membuat paguneman dengan teman sebangku dengan menggunakan bahasa Sunda yang baik dan benar.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, termasuk penugasan
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 3
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali materi paguneman (percakapan) dan tatakrama basa;
-   Motivasi; menjelaskan kembali akan pentingnya fungsi tatakrama bahasa dalam kehidupan bermasyarakat.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Guru mempersilahkan kepada Siswa untuk mempresentasikan hasil kerja kelompok dengan teman sebangku di depan kelas.  
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, materi Biografi dan Autobiografi;
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

H. PENILAIAN
1.    Jenis Penilaian            : non tes
2.    Bentuk Instrumen        : performansi
3.    Soal/Instrumen            :
Pek jieun paguneman di sakola, tuluy ke praktekkeun di hareupeun kelas!

Format Penilaian
1.    Aspek Penilaian Pengetahuan
No.
Uraian
skor
1.
Bahasa
1-4
2.
Nulis éjahan
1-4
3.
Tatakrama Bahasa
1-4
Rata-rata
4


2. Aspek Penilaian Keterampilan
No.
Uraian
skor
1.
Eusi 
1-4
2.
Basa
1-4
3.
Performansi /sikep
1-4
Rata-rata
4

3. Lembar Pengamatan Sikap
No.
Aspek yang Diamati
BT
(1)
MT
(2)
MB
(3)
MK
(4)
1.
Berdoa sebelum mengerjakan tugas.




2.
Tidak menjiplak pada kegiatan mengonversi teks, membuat definisi, dan deskripsi.




3.
Tepat waktu menyelesaikan tugas




4.
Merespons hal-hal yang disampaikan dalam membaca guneman




5.
Menggunakan kata-kata yang santun tidak menyinggung perasaan orang lain




Keterangan:
BT  : Belum Tampak
MT : Mulai Tampak
MB : Mulai Berubah
MK : Makin Konsisten

Lembar Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial
No.
Nama Siswa
1
(1-4)

2
(1-4)
3
(1-4)
4
(1-4)

5
(1-4)

Jumlah Skor
Nilai
Akhir
1.
Aan







2.








3.








Keterangan:
1= Berdoa sebelum mengerjakan tugas (religius)  
2= Tidak menjiplak pada kegiatan membuat teks biantara (jujur)   
3= Tepat waktu menyelesaikan tugas (tanggung jawab),   
4= Merespons hal-hal yang disampaikan dalam teks guneman (responsif) 
 5= Menggunakan kata-kata yang santun dan tidak menyinggung perasaan orang lain
      (santun)

     
Bogor, 06 Agustus 2014
Pendidik,



Firman Setia Budi, S. Pd.





RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
PELAJARAN 3/ KEGIATAN 3

Sekolah                      :
Mata Pelajaran            : Bahasa Sunda
Kelas/Semester           : X/1
Materi Pokok               : Aksara Sunda
  Alokasi Waktu                         : 8 X 45 menit (4 Pertemuan)

A.     Kompetensi Inti (KI)
1.       Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2.       Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, proaktif, dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.       Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.       Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan.

B.     Kompetensi Dasar dan Indikator
1.       Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan bahasa Sunda dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi dalam mengolah, menalar, dan menyajikan informasi lisan dan tulis melalui teks Aksara Sunda.
2.       Menunjukkan prilaku jujur, disiplin, peduli, santun, dan proaktif dalam menggunakan bahasa Sunda dalam Menulis Aksara Sunda.
3.       Menganalisis dan mengidentifikasi untuk memahami teks aksara Sunda berdasarkan kaidah teks secara lisan dan tulisan
.
·         Memperlihatkan raut muka yang ramah dan semangat belajar.
·         Membaca kalimat dan paragraf yang ditulis dalam aksara Sunda
·         Mengamati kaidah-kaidah membaca dan menulis aksara Sunda
4.       Menyusun teks serta menyunting kalimat dan paragraf pendek menggunakan aksara Sunda dengan memperhatikan kaidah-kaidahnya.
·         Menulis kalimat dengan aksara Sunda dengan memperhatikan kaidah-kaidahnya.
·         Menulis paragraf pendek dengan aksara Sunda dengan memperhatikan kaidah-kaidahnya.

C.     Tujuan Pembelajaran
1.       Melalui hasil terhadap tayangan slide Aksara Sunda, siswa dapat Mensyukuri anugerah Tuhan akan keberadaan Aksara Sunda dan menggunakannya sebagai sarana komunikasi.
2.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat menunjukkan prilaku jujur, disiplin, peduli, santun, dan proaktif dalam menggunakan bahasa Sunda untuk memahami Aksara Sunda.
3.       Melalui kegiatan membaca dan mencermati contoh Aksara Sunda, siswa mampu menyalin Aksara Sunda dengan baik dan benar.
4.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat mengidentifikasi Aksara Sunda.
5.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok, siswa dapat mengelompokkan (C2) Aksara Sunda vokal, ngalagena, dan angka.
6.       Setelah kegiatan membaca dan diskusi kelompok, siswa dapat Menggunakan (C3) Aksara Sunda.
7.       Melalui kegiatan diskusi kelompok, setiap siswa dapat mencipta kata/nama dan teks bacaan dengan Aksara Sunda.

D.     Materi Pembelajaran
1.       Fakta; Téks Aksara Sunda
2.       Konsép: Aksara Sunda vokal, Ngalagena, Pananda Sora, Angka
3.       Prinsip: Rumus Aksara Sunda
4.       Prosedur: Membuat kata/nama dan paragraf menggunakan Aksara Sunda

E.      Metode Pembelajaran
1.       Pendekatan       : Saintifik
2.       Model                : Project Based Learning
3.       Metode              : Diskusi kelompok, penugasan, tanya jawab

F.      Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1.       Media Pembelajaran       :  Teks bacaan (Aksara Sunda)
2.       Alat Pembelajaran          :  Laptop, infokus.
3.       Sumber Pembelajaran    :
 a.   Lingkungan
b.       Surat kabar (Sunda Urang)
c.       Kamus Bahasa Sunda
d.       Internet

G.     Langkah-langkah Pembelajaran (Mengamati, Menanya, Menalar, Mencoba, Mengomunikasikan)
I. Kegiatan Pembelajaran
No.
Deskripsi Kegiatan
Alokasi waktu

Pertemuan 1
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; guru memberikan pertanyaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan Aksara Sunda.
-   Motivasi; Mensyukuri anugerah Tuhan YME akan keberadaan Aksara Sunda.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa mengamati bacaan yg menggunakan Aksara Sunda.
-   Siswa mencatat pola dasar/rumus Aksara Sunda.
-   Secara bergantian Siswa menanggapi dan memberi komentar secara langsung terhadap Aksara Sunda yang disimaknya.
-   Dengan bimbingan guru, Siswa yang lain dipersilahkan mengomentari kembali komentar temannya.
-   Guru melakukan pengamatan terhadap kinerja Siswa.
-   Guru meluruskan dan menjelaskan konsep-konsep, komentar-komentar yang belum benar.
-   Siswa bersama guru menyimpulkan tentang Aksara Sunda.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, termasuk penugasan
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 2
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali materi Aksara Sunda.
-   Motivasi; menjelaskan pentingnya kejujuran dalam kehidupan bermasyarakat.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Siswa didik secara berkelompok menyimak dengan penuh konsentrasi asal-usul Aksara Sunda.
-   Siswa mencatat pokok-pokok isi asal-usul Aksara Sunda.
-   Guru memberikan umpan balik sehingga siswa bertanya.
-   Siswa mencoba membuat nama lengkap sendiri dengan Aksara Sunda yang baik dan benar.
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, termasuk penugasan
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 3
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali materi Aksara Sunda dan tatakrama basa;
-   Motivasi; menjelaskan kembali akan pentingnya tatakrama bahasa dalam kehidupan bermasyarakat.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Guru mempersilahkan kepada Siswa untuk mempresentasikan hasil membuat nama dengan aksara Sunda di depan kelas, dan memberi kesempatan kepada temannya untuk memberi koméntar. 
60 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kegiatan lanjutan, mengubah teks bacaan dengan aksara Sunda;
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
15 menit

Pertemuan 4
1.
Kegiatan Awal / Persiapan
-   Berdoa sebelum kegiatan pembelajaran dimulai
-   Tegur sapa dan mengabsen
-   Apersepsi ; dibimbing guru, Siswa mengingat kembali materi Aksara Sunda;
-   Motivasi; Mengingatkan kepada siswa untuk lebih giat belajar dalam menghadapi UAS.
15 menit
2.
Kegiatan Inti
-   Guru memberikan teks bacaan kepada Siswa untuk dirubah menjadi teks bacaan dalam bentuk aksara Sunda, kemudian ditukar dengan temannya secara acak dan ditulis kembali aksara latinnya. 
50 menit
3.
Kegiatan Penutup
-        Guru memberikan kesempatan kepada Siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti.
-        Guru menjelaskan kembali resume seluruh materi untuk bahan UAS;
-        Guru menutup kegiatan pembelajaran.
25 menit

H. PENILAIAN
4.    Jenis Penilaian            : non tes
5.    Bentuk Instrumen        : performansi
6.    Soal/Instrumen            :
Pek jieun Aksara Sunda di sakola, tuluy ke praktekkeun di hareupeun kelas!

Format Penilaian
2.    Aspek Penilaian Pengetahuan
No.
Uraian
skor
1.
Bahasa
1-4
2.
Nulis éjahan
1-4
3.
Tatakrama Bahasa
1-4
Rata-rata
4


2. Aspek Penilaian Keterampilan
No.
Uraian
skor
1.
Kerapihan
1-4
2.
Kesesuaian tanda baca
1-4
3.
Performansi /sikep
1-4
Rata-rata
4

3. Lembar Pengamatan Sikap
No.
Aspek yang Diamati
BT
(1)
MT
(2)
MB
(3)
MK
(4)
1.
Berdoa sebelum mengerjakan tugas.




2.
Tidak menjiplak pada kegiatan mengonversi teks, membuat definisi, dan deskripsi.




3.
Tepat waktu menyelesaikan tugas




4.
Merespons hal-hal yang disampaikan dalam penulisan aksara Sunda.




5.
Menggunakan kata-kata yang santun tidak menyinggung perasaan orang lain




Keterangan:
BT  : Belum Tampak
MT : Mulai Tampak
MB : Mulai Berubah
MK : Makin Konsisten


Lembar Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial
No.
Nama Siswa
1
(1-4)

2
(1-4)
3
(1-4)
4
(1-4)

5
(1-4)

Jumlah Skor
Nilai
Akhir
1.
Aan







2.








3.








Keterangan:
1= Berdoa sebelum mengerjakan tugas (religius)  
2= Tidak menjiplak pada kegiatan membuat teks biantara (jujur)   
3= Tepat waktu menyelesaikan tugas (tanggung jawab),   
4= Merespons hal-hal yang disampaikan dalam teks aksara Sunda (responsif) 
 5= Menggunakan kata-kata yang santun dan tidak menyinggung perasaan orang lain
      (santun)

     

Bogor, 06 Agustus 2014
Pendidik,



Firman Setia Budi, S. Pd.

No comments:

Post a Comment